Casey Stoner menjadi pembalap pertama Ducati yang berkesempatan menjajal GP18.
Stoner menjajal Ducati Desmosedici GP18 di privat tes Sepang, Malaysia sebelum tes resmi MotoGP Sepang dimulai. Dari hasil uji cobanya, ia mendapatkan perasaan yang positif.
"Kami
melakukan beberapa langkah maju dalam sasis dan beberapa hal mengenai
mesin. Sejauh ini semuanya positif, kami belum menemukan hal yang
negatif," kata Stoner yang dikutip dari Motorsport. Stoner tidak sendirian dalam menguji motor terbaru Ducati ini.
Bahkan, Jorge Lorenzo dan Andrea Dovizioso juga sempat menjajal motor anyarnya.

No comments:
Post a Comment